31 Agustus, 2008

Install Netbeans 6.5 di OpenSUSE 11

NetBeans adalah program IDE (Integrated Development Environment) sebagai alat bantu untuk mengembangakan aplikasi dengan bahasa pemrograman java. Sebelum menginstall netbeans tentu saja kita harus punya program installernya terlebih dahulu. installer netbeans bisa di download dari situs netbeans, pilih bahasa yang diinginkan dan platform sistem yang digunakan, jika akan menginstall di linux pilihlah platform Linux(x86/x64), lalu pilih bundle/paket yang akan didownload/unduh. Ada beberapa paket kompiler yang bisa dipilih, diantaranya Java enterprise/web, Java mobility (micro), Java standard, Ruby, C/C++, PHP, serta paket lengkap yang mencakup semuanya. lalu akan didapat file installer dengan nama netbeans-6.5_m1-linux.sh untuk paket yang lengkap (paket kompiler yang lain nama file installernya berbeda).

ubah permission flle agar bisa dieksekusi dengan perintah

chmod a+x netbeans-6.5_m1-linux.sh

lalu login sebagai root dan jalankan file tersebut dengan perintah

./netbeans-6.5_m1-linux.sh

tunggu sampai muncul jendela instalasi seperti berikut :



klik Next, atau klik Costumize terlebih dahulu untuk merubah paket-paket yang akan diinstall, Jika akan menginstall Apache-Tomcat sekaligus, klik costumize lalu tandai kolom ApacheTomcat karena secara default Apache-tomcat tidak ikut diinstall. Lalu muncul Persetujuan lisensi (License Agrement). Pada Versi 6.5 telah Include PHP sebagai Melengkapi versi sebelumnys








































































0 komentar:

Blogger Templates by OurBlogTemplates.com 2007